MTsN 2 Banyuwangi Terapkan Ujian Menggunakan HP dengan Teknologi Barcode untuk ATS dan PAT

Sebagai bagian dari inovasi pendidikan, MTsN 2 Banyuwangi menerapkan metode ujian menggunakan HP dengan teknologi barcode dalam pelaksanaan Asesmen Tengah Semester (ATS) bagi siswa kelas 7 dan 8 serta Penilaian Akhir Tahun (PAT) bagi kelas 9. Teknologi ini diharapkan dapat meningkatkan fokus siswa dalam mengerjakan soal serta efisiensi dalam administrasi ujian. Pelaksanaan Asesmen Tengah Semester… Lanjutkan membaca MTsN 2 Banyuwangi Terapkan Ujian Menggunakan HP dengan Teknologi Barcode untuk ATS dan PAT

“Festival Ramadhan 1445 H di MATSADUWANGI: MTsN 2 Banyuwangi Berbagi Kebaikan”

Jum’at, 22 Maret 2024, menjadi hari yang bersejarah bagi keluarga besar MTsN 2 Banyuwangi. Bertepatan dengan tanggal 11 Ramadhan 1445 H, mereka merayakan Festival Ramadhan di lingkungan MATSADUWANGI dengan semangat berbagi kebaikan. Sebanyak 35 paket sembako disalurkan oleh Aparatur Sipil Negara (ASN) MTsN 2 Banyuwangi kepada masyarakat sekitar dan siswa-siswi yang kurang mampu. Aksi ini… Lanjutkan membaca “Festival Ramadhan 1445 H di MATSADUWANGI: MTsN 2 Banyuwangi Berbagi Kebaikan”

OSIS MTsN 2 Banyuwangi Gelar Acara Bagi-bagi Takjil dan Buka Bersama

Momentum bulan suci Ramadhan selalu menjadi waktu yang tepat untuk berbagi kebaikan dan kebahagiaan. Dalam semangat berbagi tersebut, Organisasi Siswa Intra Madrasah (OSIM) MTsN 2 Banyuwangi menggelar acara istimewa bagi-bagi takjil dan buka bersama pada tanggal 23 Maret 2024. Acara ini tidak hanya menjadi sarana untuk berbagi, tetapi juga mempererat tali silaturahmi di antara siswa… Lanjutkan membaca OSIS MTsN 2 Banyuwangi Gelar Acara Bagi-bagi Takjil dan Buka Bersama